Beberapa hari yang lalu saya dapat email dari Google Adsense yang isinya undangan untuk gabung dalam perkenalan Format iklan baru untuk Google Adsense melalui livestream. Format baru yang memperkaya pilihan bagi konten Publisher ini dinamai Native Ads yang tentu saja dapat meningkatkan penghasilan anda. Livestream tersebut berlangsung hari ini tanggal 13 Juli 2017 jam 10 siang. Dalam Native ADS ini ada 2 tambahan baru yaitu In-feed Ads dan In-article ads. Nah keduanya akan saya bahas dalam tulisan saya kali ini.
Nah, format iklan baru Native ADS ini kan teknik pemasaran yang menggabungkan antara konten dan produk secara tersamar, yang menurut saya agak aneh jika Google menggunakannya. Hal ini karena jenis iklan seperti ini sebenarnya juga menabrak aturan Google Adsense sendiri, dimana dulu kita tidak boleh memasang iklan yang samar-samar alias tidak ada perbedaan antara konten dan iklan macam Native ADS. Tapi berhubung Google yang punya kuasa ya sudah, kita ikuti saja bisnis Google. Lagi pula kita banyak diuntungkan oleh google, iya kan hehehe.
Bagi Anda yang ingin lebih pahan mengenai format iklan Native ADS dapat menonton rekaman Livestream AdSense Indonesia dalam Perkenalan Native
ads melalui link berikut: https://youtube.com/watch?v=YK_f9m3eCJE
Dalam sesi livestream ini Google Adsense membahas:
1. Format AdSense terbaru
2. Cara mengimplementasi
3. Tips optimasi format ini
Apa Itu Native ADS?
Arti Native dalam bahasa Indonesia adalah asli, dan bila dikaitkan dengan advertising maka perngertian native advertising adalah periklanan asli yaitu jenis iklan yang sesuai dengan bentuk dan platform tempat iklan tersebut dimunculkan atau ditanyangkan.
Iklan native ini dibagi 2 yaitu:
1. In-Feed ads
2. In-Article ads
In-Feed ADS
Feed artinya deretan atau list data konten yang dapat di scroll, deretan konten tersebut biasanya ada dibagian depan halaman page anda atau di bagian home. Feed disini bukan merupakan distribusi dari web seperti RSS. Jadi In-Feed ads adalah jenis iklan format baru yang cocok anda tempatkan di bagian konten feed anda. Berikut ini contoh tampilan format iklan In-Feed ads:
Penjelasan gambar:
- Yang ditandai kotak merah adalah konten feed
- Yang tanda panah biru adalah iklan format In-Feed ads
In-Article ads
Iklan In Article Ads adalah format iklan baru yang dikeluarkan google adsense untuk mengoptimalkan iklan berkualitas tinggi agar terlihat bagus dan memberikan pengalaman pengguna yang lebih baik bagi viewers anda. In Article ads bisa anda tempatkan di paragraf artikel anda, menurut saran dari google, penempatan terbaik dimulai setelah paragraf ke dua dan jumlahnya terserah anda namun rasio antara iklan dan konten harus sesuai dan jangan sampai mengganggu pengguna anda. Berikut ini contoh format iklan in article ads.
Dan yang paling sering dilakukan Publisher Adsense terutama untuk Mobile biasanya adalah Iklan ditengah-tengah konten. Nah, hal ini sekarang sudah diakomodasi oleh Google dengan format In-article ads. Silahkan ber-experimen dengan Format baru ini. Saya juga sedang mencoba mengaplikasi format Native ADS dari Google Adsense ini.
Nah, format iklan baru Native ADS ini kan teknik pemasaran yang menggabungkan antara konten dan produk secara tersamar, yang menurut saya agak aneh jika Google menggunakannya. Hal ini karena jenis iklan seperti ini sebenarnya juga menabrak aturan Google Adsense sendiri, dimana dulu kita tidak boleh memasang iklan yang samar-samar alias tidak ada perbedaan antara konten dan iklan macam Native ADS. Tapi berhubung Google yang punya kuasa ya sudah, kita ikuti saja bisnis Google. Lagi pula kita banyak diuntungkan oleh google, iya kan hehehe.
Bagi Anda yang ingin lebih pahan mengenai format iklan Native ADS dapat menonton rekaman Livestream AdSense Indonesia dalam Perkenalan Native
ads melalui link berikut: https://youtube.com/watch?v=YK_f9m3eCJE
Dalam sesi livestream ini Google Adsense membahas:
1. Format AdSense terbaru
2. Cara mengimplementasi
3. Tips optimasi format ini
Apa Itu Native ADS?
Arti Native dalam bahasa Indonesia adalah asli, dan bila dikaitkan dengan advertising maka perngertian native advertising adalah periklanan asli yaitu jenis iklan yang sesuai dengan bentuk dan platform tempat iklan tersebut dimunculkan atau ditanyangkan.
Iklan native ini dibagi 2 yaitu:
1. In-Feed ads
2. In-Article ads
In-Feed ADS
Feed artinya deretan atau list data konten yang dapat di scroll, deretan konten tersebut biasanya ada dibagian depan halaman page anda atau di bagian home. Feed disini bukan merupakan distribusi dari web seperti RSS. Jadi In-Feed ads adalah jenis iklan format baru yang cocok anda tempatkan di bagian konten feed anda. Berikut ini contoh tampilan format iklan In-Feed ads:
Penjelasan gambar:
- Yang ditandai kotak merah adalah konten feed
- Yang tanda panah biru adalah iklan format In-Feed ads
In-Article ads
Iklan In Article Ads adalah format iklan baru yang dikeluarkan google adsense untuk mengoptimalkan iklan berkualitas tinggi agar terlihat bagus dan memberikan pengalaman pengguna yang lebih baik bagi viewers anda. In Article ads bisa anda tempatkan di paragraf artikel anda, menurut saran dari google, penempatan terbaik dimulai setelah paragraf ke dua dan jumlahnya terserah anda namun rasio antara iklan dan konten harus sesuai dan jangan sampai mengganggu pengguna anda. Berikut ini contoh format iklan in article ads.
Dan yang paling sering dilakukan Publisher Adsense terutama untuk Mobile biasanya adalah Iklan ditengah-tengah konten. Nah, hal ini sekarang sudah diakomodasi oleh Google dengan format In-article ads. Silahkan ber-experimen dengan Format baru ini. Saya juga sedang mencoba mengaplikasi format Native ADS dari Google Adsense ini.
Next
« Prev Post Previous
Next Post »
« Prev Post Previous
Next Post »
Note: Only a member of this blog may post a comment.